untuk Jurnalis Asing Liput KTT G20 Bebaskan Visa

Erfan Ma'ruf / Muhammad Fida Ul Haq
Ilustrasi pemeriksaan imigrasi (Foto: Ist)

JAKARTA, iNews Banten - Seperti diketahui, G20 konferensi multilateral strategis yang menghubungkan negara-negara dengan perekonomian terbesar di dunia. 

Pemerintah Indonesia memberikan fasilitas bebas visa kunjungan kepada semua delegasi Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) G20 dan para jurnalis asing. Kegiatan tersebut akan digelar di Bali pada 15-16 November 2022 mendatang.

Hal itu tertuang dalam surat keputusan Nomor: IMI-GR.01.01.0738 yang dikeluarkan pada 20 Oktober 2022 dan ditandatangani oleh Pelaksana Tugas Direktur Jenderal Imigrasi, Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia, Widodo Ekatjahjana.

"Ditjen Imigrasi memberikan fasilitas bebas visa kunjungan kepada seluruh delegasi G20 dan jurnalis asing," kata Widodo seperti dikutip dari situs resmi Kominfo, Senin (24/10/2022).

Editor : Mahesa Apriandi

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network