CILEGON, iNewsBanten - Sejumlah pengurus Koprasi Purna Wartawan Reformasi Kota Cilegon ( KOPWARI ),mengadakan kegiatan Buka bersama dan sekaligus rapat kerja yang di hadiri oleh sejumlah tokoh masyarakat dan Pengusaha di lingkungan Ciwandan, Kamis (13/04/2023.
Kopwari mengadakan rapat kerja yang pertama,setelah terbentuknya badan Koprasi Wartawawan yang ada di lingkungan Kota Cilegon.
Bapak Mujib menyampaikan di rapat pembukaan, " dengan harapan semua media dan lembaga watawan yang berada di wilayah kota cilegon bisa bergabung di koprasi KOPWARI tentunya aga bisa mewadahi potensi serta bisa memberikan dampak yang postif untuk kesejahteraan wartawan kedepan, dengan berbagai program yg kita berikan termasuk pelatihan dan pemgembangan bidang jurnalistik," Ujar Ketua Kopwari.
Dalam kegiatan rapat tersebut nampaknya di hadiri pula Wakil Ketua Kadin Kota Cilegon H.Abah Salim SE. dan Pimpinan Ponpes Al -Mutiah KH. Khutbi Mukti,serta jamaah pengajian.
Kegiatan rapat Kerja Pengurus Koprasi di tutup dengan pengajian dan hataman pengajian Kitab Kuning serta Do'a bersama yang di mimpin oleh, Pimpinan Ponpes Al-Mutiah,untuk mengambil keberkahan di bulan suci ramadhan 1444 H.
Editor : Mahesa Apriandi
Artikel Terkait