Harga Beras Terus Meroket Naik Hingga Diatas 7%! Menteri Keuangan Mulai Khawatir

Anggie Ariesta / Awan Setiawan
Harga beras naik di seluruh Indonesia (doc istimewa)

CILEGON, iNewsBanten - Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mewaspadai harga beras. Meski selama ini kita cukup baik menjaga stabilitas.

Di mana inflasi di Indonesia relatif lebih rendah dibanding negara-negara maju maupun inflasi global.

"Dalam hal ini, inflasi yang relatif rendah masih terjaga hingga awal tahun meskipun kita juga waspada terhadap kenaikan harga beras bulanan yang mencapai 7,7% year to date (ytd) hingga 21 Februari," kata Sri Mulyani dalam APBNKITA Edisi Februari 2024, Kamis (22/2/2024).

Menkeu melanjutkan, hal ini yang menjadi kontribusi terhadap inflasi volatile food di dalam headline inflasi kita.

Beberapa harga pangan lainnya yang juga menunjukkan kenaikan adalah bawang putih (19,%), cabai merah (17,0%), daging ayam (2,2%) dan telur ayam (3,9%). Sedangkan bawang merah (-7,5%), cabai rawit (-17,9%) menurun.

Editor : Mahesa Apriandi

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network