"Jangankan membangun rumah, untuk modal usaha sehari-hari saja kesusahan. Alhamdulillahnya masyarakat banyak yang membantu," ujarnya.
Indra Gunawan, Ketua RT setempat mengatakan bahwa kejadiannya waktu malam, 06/03/2024, dikarenakan cuaca, sempat ada hujan dan angin, tapi agak kecil dan memang posisi bahan-bahan rumah sudah pada rapuh, makanya ketika ada hujan otomatis langsung ambruk.
"Alhamdulillah, masyarakat secara swadaya mau bergotong royong membangun rumah Ibu Asti yang ambruk" ucap Ketua RT yang menginisiasi gotong royong tersebut.
Editor : Mahesa Apriandi
Artikel Terkait