get app
inews
Aa Text
Read Next : Saling Adu Pukul Dua Kelompok Pemuda di Depan Pos Polisi Serang Kota, Viral di Media Sosial

Tradisi Unik Masyarakat Kota Serang, Jedogan! Berburu Baju Baru Hingga Larut Malam

Jum'at, 21 April 2023 | 23:19 WIB
header img
Tradisi Unik Masyarakat Kota Serang, Jedogan! Berburu Baju Baru Hingga Larut Malam Takbiran, Foto IG

SERANG, iNewsBanten - Jedogan menjadi salah satu tradisi unik yang dilakukan masyarakat Kota Serang menjelang Idul Fitri atau lebaran.

Biasanya tradisi Jedogan ini dilakukan untuk berburu baju lebaran dengan harga miring di salah satu pasar di Kota Serang.

Tepatnya di Pasar Royal, Kota Serang yang berjejer para pedagang pakaian anak hingga dewasa dimana selalu banyak masyarakat yang Jedogan untuk membelinya.

Editor : Mahesa Apriandi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut