KSAD Jenderal Dudung Amanatkan Prajuritnya Hentikan Protes ke Effendi Simbolon

riana rizkia
KSAD Jenderal TNI Dudung Abdurachman memberikan kuliah umum bertemakan "Kepemimpinan Strategis" di Universitas Pertamina, Jakarta, Sabtu (4/6/2022). (Foto: Istimewa)

JAKARTA, iNewsBanten - Kepala Staf Angkatan Darat (KSAD) Jenderal TNI Dudung Abdurachman meminta para prajurit untuk menghentikan protes terhadap Effendi Simbolon yang menyebut TNI seperti gerombolan.

"Saya sampaikan kepada seluruh jajaran agar menghentikan kegiatan-kegiatan menyampaikan secara perorangan dan sebagainya itu cukup," kata Dudung saat jumpa pers, di Mabesad, Jakarta Pusat, Kamis (15/9/2022).

Arahan tersebut disampaikan Dudung karena Effendi Simbolon telah menyampaikan permohonan maaf secara terbuka.



Editor : Mahesa Apriandi

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network