Dindik Kota Cilegon Gelar Sosialisasi dan Evaluasi Bantuan Sosial Bagi Pelajar Kurang Mampu

Chaerul
H. Najid S.Pd Kabid SD Dinas Pendidikan Kota Cilegon, saat sosialisasi bantuan sosial (foto Istimewa, -)

"Kita mengupayakan agar penerima bansos ini didata terlebih dahulu, karena tujuan kita hanya untuk penertiban administrasi, melalui website E Hibah Bansos, tetapi ditahun selanjutnya data ini melalui Dinsos Kota Cilegon melalui website DTKS. 

"Untuk kisaran bantuan yang akan diberikan sebesar Rp.1.080.000 per tahun, akan diberikan melalui rekening siswa siswinya, tujuan program bansos ini agar tidak ada lagi anak-anak yang putus sekolah, dengan alasan biaya pendidikan," Tutupnya.



Editor : Mahesa Apriandi

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network