Apresiasi Selka, Airin Siap Bersinergi Bersama Komunitas Kreatif

Nurlan
Apresiasi Selka, Airin Siap Bersinergi Bersama Komunitas Kreatif

SERANG, iNews Banten -:Mantan Walikota Tangerang Selatan (Tangsel), Airin Rachmi Diany menilai, potensi anak muda dalam proses pembangunan sangat penting. Oleh karena itu, anak muda dapat memberikan kontribusi melalui ide-ide kreatif yang akan membantu pemerintah dalam membangun Banten.

"Prinsip saya, pembangunan harus inklusif. Makanya, saya mendorong anak-anak muda yang kreatif untuk lebuh maju lagi. Saya juga meminta, anak-anak muda jangan cuma menjual produk tapi harus menjual ide dan gagasan," ujar Airin saat bincang santai dengan Selka Creative Hub, komunitas kreatif Kota Serang, Rabu (16/11/2022) malam.



Editor : Mahesa Apriandi

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network