Sementara itu, Fajar mengatakan hingga saat ini sebanyak 14 jiwa masih dinyatakan hilang. “Adapun hasil pencarian hari ini, dapat kami sampaikan 8 jiwa per 17.00 sore tadi. Sedangkan untuk korban hilang ataupun masih dalam status pencarian 14 jiwa, dengan rincian 24 jiwa dikurangi 8 pencarian hari ini atau ditemukan, dan 2 korban di warung Shinta yang kemarin merupakan Warga Cijedil.”
Fajar juga melaporkan tercatat sebanyak 7.729 orang mengalami luka-luka akibat gempa ini. Dimana sebanyak 595 orang luka berat dan 7.134 orang mengalami luka ringan.
Artikel ini telah tayang dengan judul https://nasional.okezone.com/read/2022/11/26/337/2715485/viral-korban-gempa-cianjur-kesurupan-pesannya-bikin-merinding
Editor : Mahesa Apriandi
Artikel Terkait