Ada yang Unik Nih! Peringati HUT RI Ke-78, Kelurahan Lebak Gede Gelar Lomba Masak Rabeg Khas Cilegon

Chaerul
Pemerintah Kelurahan Lebak Gede selenggarakan lomba masak Rabeg dalam rangka memperingati HUT RI ke-78(Dock Irul iNewsBanten)

CILEGON, iNewsBanten - Dalam rangka memperingati dan memeriahkan hari ulang tahun (HUT) Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke-78 tahun Pemerintah Kelurahan Lebak Gede Kecamatan Pulomerak mengadakan beberapa rangkaian kegiatan diantaranya lomba Ngerabeg yang melibatkan Ketua RT/RW se-Kelurahan Lebak Gede untuk berpartisipasi dihari kemerdekaan Republik Indonesia, Senin (21/08) Cilegon. 

Rabeg adalah masakan tradisional yang berasal dari perpaduan bumbu khas Jazirah Arab dan Banten yang terbuat dari daging kambing yang memakai bumbu sederhana. Rasanya gurih dan tidak terlalu berbahaya untuk yang menderita kolesterol karena makanan khas Jawa Cilegon ini tidak memakai santan dalam proses pengolahannya.



Editor : Mahesa Apriandi

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network