Tabung Gas Elpiji 3 Kg Meledak di Desa Wanayasa Pontang, 2 Korban Alami Luka Bakar

Jamroni
Ilustrasi Gudang Tabung Gas Meledak (doc istimewa)

SERANG, iNewsBanten - Sejumlah warga Sampang Desa Wanayasa Kecamatan Pontang, jadi korban ledakan tabung gas elpiji 3 Kg. Mereka kini tengah dirawat di rumah sakit karena alami luka bakar.

Menurut saksi warga Desa Wanayasa, Sanusi mengatakan peristiwa tabung gas elpiji 3 Kg ini terjadi Sabtu 4 Januari 2025.

Saat itu sekita pukul 15:00 WIB, rumah milik bernama Dari (66) ini terbakar setelah tabung gas elpiji 3 kg meledak.



Editor : Mahesa Apriandi

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network