Lapas Cilegon Laksanakan Program One Day One Juz untuk Pembinaan Keagamaan Warga Binaan

Erdi
Lapas Cilegon Laksanakan Program One Day One Juz untuk Pembinaan Keagamaan Warga Binaan (ist)

CILEGON, iNewsBanten – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Cilegon kembali menggelar kegiatan One Day One Juz, sebuah program pembinaan keagamaan yang bertujuan untuk meningkatkan spiritualitas warga binaan melalui pembacaan Al-Qur'an secara rutin setiap hari.

Kegiatan yang berlangsung di Masjid Al Muhajirin Lapas Cilegon ini diikuti dengan penuh antusias oleh warga binaan, petugas, serta pejabat struktural. Program ini menjadi bagian dari upaya meningkatkan nilai-nilai keislaman serta membangun karakter positif di lingkungan pemasyarakatan.

Kepala Lapas Cilegon, Margono, menyampaikan bahwa program ini merupakan salah satu bentuk pembinaan yang tidak hanya berfokus pada aspek hukum, tetapi juga pada moral dan akhlak warga binaan.



Editor : Mahesa Apriandi

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network