Diskusi Temu Media, PPJTV dan OPD Banten Jalin Sinergitas

MadSari
Diskusi Temu Media, PPJTV Banten dan OPD Banten Jalin Sinergitas (Ist)

"Kami pun berharap kepada kepala OPD lain nya untuk bisa publikasikan dan terus sampaikan sosialisasi. Karena tanpa mereka program itu tidak akan diketahui masyarakat luas,” katanya.

 

Selain menjalin kemitraan, kata Suherdi Pemerintah Provinsi tetap menerima masukan atau kritikan yang disampaikan insan pers baik melalui lisan maupun tertulis. 

 

“Artinya Pemprov Banten selalu menerima berbagai masukan maupun kritikan dari teman-teman media yang sifatnya membangun. Sekali lagi kami selalu terbuka dengan seluruh teman media yang bertugas di wilayah Banten,” pungkasnya.

 

Dalam kegiatan ini, juga ada sesi tanya jawab awak media kepada OPD terkait program kerja yang sudah dilakukan. 

Editor : Mahesa Apriandi

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network