Pada laga ini, pelatih Timnas Indonesia Patrick Kluivert mencoret empat pemain untuk melawan Australia, yakni Pratama Arhan, Hokky Caraka, Muhammad Ferarri, dan Nadeo Argawinata.
Kluivert memasukkan empat pemain naturalisasi baru ke daftar 23 pemain Timnas Indonesia sebagai gantinya. Mereka adalah Ole Romeny, Emil Audero, Joey Pelupessy, dan Dean James.
Karena Timnas Indonesia berhadapan dengan Timnas Australia di kandang lawan. Maka pertandingan ini menjadi laga paling seru.
Editor : Mahesa Apriandi
Artikel Terkait