get app
inews
Aa Text
Read Next : Ingin Berwisata Alam di Banten? Berikut Rekomendasi 7 Curug Eksotis dan Indah

Anggaran Milyaran, Proyek Pembangunan DKP Banten Tahun 2022 Dipastikan Tidak Selesai Sesuai Kontrak

Rabu, 14 Desember 2022 | 07:28 WIB
header img
salah satu papan proyek pembangunan dinas kelautan dan perikanan provinsi banten (kusnadi)

Eman menduga, pekerjaan tersebut bukan dikerjakan oleh perusahaan-perusahaan pemenang tender melainkan di subkonkan kembali ke perusahaan lain. 

Saya menduga para pelaksana di lapangan ini bukan pemenang tender yang sebenarnya, sehingga rasa tanggung jawabnya kurang dan mereka tidak memikirkan bendera perusahaanya rusak. Beberapa titik pembangunan tersebut dipastikan tidak akan selesai tepat waktu mengingat batas waktu pelaksanaannya tinggal beberapa hari lagi sedangkan pekerjaan dilapangan diprediksi belum ada yang mencapai 80 persen. 

Eman mengaku pernyataan tersebut iya sampaikan setelah dirinya turun ke lapangan dan melihat hasil pekerjaan yang saat ini sedang dikerjakan. 

"Saya sudah turun ke lapangan dan melihat semua hasil pekerjaannya, yang kami lihat dilapangan hampir rata - rata pelaksanaan yang dikerjakan baru mencapai sekitar 40, 60 dan 70 persen saja, sedangkan batas waktu pelaksanaan hanya sekitar 10 hari lagi, saya pastikan dari semua titik pelaksanaan tersebut tidak akan selesai tepat waktu," katanya.

Editor : Mahesa Apriandi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut