get app
inews
Aa Read Next : Sering Mengkonsumsi Daging Ayam dan Sapi! Ternyata Berbahaya Bagi Kesehatan, Ini Penjelasan Dokter

Lalat Berkeliaran, Warga Lebak Selatan Keluhkan Kotoran Peternakan Ayam

Selasa, 21 Februari 2023 | 01:13 WIB
header img
Lalat Berkeliaran, Warga Lebak Selatan Keluhkan Kotoran Peternakan Ayam (sumber okezone)

"Sudah tak heran pak kalau banyak lalat berkeliaran di lingkungan sekolah, apalagi pas musim panen ayam dibarengi dengan musim hujan, makanan dan minuman dimeja itu suka dikerumunin lalat."Katanya.

Menurutnya, kadang makanan atau minuman itu belum kita makan tapi sudah di kerumunin lalat."Ujarnya. 

Terpisah, Astar salah satu warga Desa Cimanyangrai Kecamatan Gunung Kencana Kabupaten Lebak Provinsi Banten Juga menyampaikan hal yang sama saat ditemui wartawan. 

Menurutnya sudah tidak heran banyak lalat ketika musim panen ayam.

" Iya pak sama, setiap musim panen ayam ternak ditempat saya juga pasti banyak lalat, kalau disini sudah tak heran lagi kalau banyak lalat pak, kadang kopi yang belum kita minum juga sudah ada lalat yang menempel di gelas."Ucapnya. 

Pantauan wartawan dilapangan keberadaan lalat-lalat tersebut sangat mengganggu apalagi di lingkungan sekolah yang seharusnya identik dengan kebersihan agar para siswa dan para guru merasa nyaman dan pokus belajar, serta memiliki badan yang sehat dan bersih.

Editor : Mahesa Apriandi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut