get app
inews
Aa Text
Read Next : Kampanye Penutup Airin-Ade Diguyur Hujan, Warga Tetap Antusias

Samarkan Rumah Penduduk Belanda, Inilah Sejarah Kesaktian Keris Jendral Sudirman

Kamis, 10 Agustus 2023 | 08:07 WIB
header img
Foto: Jendral Sudirman dengan keris yang dibawahnya (Tengah).

Meskipun tak paham siapa orang-orang ini, Jirah menduga mereka yang sedang dicari tentara Belanda. Sewaktu pesawat mendekat, dia melihat seorang yang memakai beskap duduk di depan pintu dikelilingi delapan lainnya. 

"Saya mengintip dan menguping apa yang akan terjadi dari dapur," kata Jirah, dikutip Kamis (10/8/2023).

Lelaki pemakai beskap yang oleh semua orang dipanggil "Kiaine" atau Pak Kiai itu mengeluarkan keris dari pinggangnya. Keris itu dia taruh di depannya. 

Tangannya merapat dan mulutnya komat-kamit merapal doa. Ajaib, keris itu berdiri dengan ujung lancipnya menghadap ke langit-langit. 

Kian dekat suara pesawat, kian nyaring doa mereka. Keris itu perlahan miring, lalu jatuh ketika bunyi pesawat menjauh. Kiaine menyarungkan keris itu lagi dan para pendoa meminta undur diri dari ruang tamu.

Editor : Mahesa Apriandi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut