Kaget! Warga Temukan Mayat Pria Mengambang di Sungai Ciruas Serang
Senin, 14 Agustus 2023 | 22:52 WIB

Terkait informasi adanya dugaan lebam pada wajah pria tersebut ketika ditemukan, Kapolsek menyebutkan pihaknya saat ini masih menunggu hasil visum.
“Nanti aja lihat hasil visum at revertumnya biar pasti,” katanya.
Editor : Mahesa Apriandi