18 Warga Binaan Lapas Serang Terima Remisi Khusus pada Hari Raya Natal
Selasa, 26 Desember 2023 | 09:37 WIB
SERANG, iNewsBanten - Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Serang Kantor Wilayah Kemenkumham Banten, memberikan remisi khusus bagi warga binaan pemasyarakatan (WBP) beragama Kristiani di hari Natal 2023. Pada momentum tersebut, terdapat sebanyak 18 orang WBP menerima remisi khusus secara simbolis di Kapel Pengharapan Lapas Kelas IIA Serang, Senin (25/12/2023)
Kepala Lapas Kelas IIA Serang, Fajar Nur Cahyono mengatakan sebanyak 18 orang WBP mendapatkan remisi khusus yang telah memenuhi syarat
Editor : Mahesa Apriandi