Remaja 16 Tahun di Pandeglang Jadi Tulang Punggung Keluarga Tinggal di Gubuk Reyot Bersama 3 Adiknya
Kamis, 08 Januari 2026 | 20:50 WIB
Untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari, Adit bekerja serabutan membantu warga sekitar. Penghasilannya tidak menentu, bahkan kerap kali tidak cukup untuk makan.
“Kalau ada kerja saya ambil, apa saja. Tapi kalau tidak ada, kadang kami hanya bisa berharap bantuan dari tetangga,” katanya.
Meski hidup dalam keterbatasan, Adit menyimpan harapan besar agar dirinya dan adik-adiknya bisa tinggal di rumah yang lebih layak dan aman.
“Saya cuma ingin adik-adik bisa hidup lebih baik dan tidak takut kalau hujan,” ucapnya.
Editor : Mahesa Apriandi