Pengendara Motor Tewas Setelah Menabrak Mobil di Serpong

Hambali
Pengendara Motor Tewas Setelah Menabrak Mobil di Serpong Ilustrasi Police lIne, Inews Id

Akibat kecelakaan, A terluka benturan di bagian kepala. Mobil mengalami kerusakan pada bodi. “Pengendara sepeda motor meninggal di TKP (tempat kejadian perkara),” tuturnya.

Petugas sedang menyelidiki kejadian tersebut. Sejumlah saksi di lokasi dimintai keterangan. Belum diketahui adanya unsur kelalaian dari kecelakan itu. "Kalau penyebab pastinya, masih kami didalami," ujarnya. 

 



Editor : Mahesa Apriandi

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update