Pantauan iNews Banten, Rabu (30/11/2022) tampak bagian menganga hingga menyisakan sedikit bagian yang adapat dilintasi oleh pejalan kaki.
Kusmadi, salah seorang pejalan kaki yang kebetulan melintas mengatakan, kondisi trotoar yang ada di jalan tersebut menggangu kenyamanan pejalan kaki yang melintas.
" Belum lagi, kondisi drainase yang ada dibawahnya terlihat dipenuhi dengan tumpukan sampah plastik, kayu hingga sejumlah rumput liar," ujar Kusmadi.
Ia berharap dinas terkait dapat segera melakukan perbaikan pedestrian tersebut sehingga pejalan kaki yang melintas bisa menikmati haknya.
Editor : Mahesa Apriandi
Artikel Terkait