Kodim 0602/Serang Meninjau Demplot Pertanian, guna Menjaga Ketahanan Pangan

Chaerul
Kodim 0602/Serang, Meninju Demplot Pertanian, Guna Menjaga Ketahanan Pangan (foto Istimewa, -)

SERANG, iNewsBanten - Dalam rangka mendukung dan mewujudkan upaya Pemerintah dalam menjaga ketahanan pangan, Pasi Teritorial Kodim 0602/Serang Mayor Chb Dandi Irawansyah di dampingi Danramil 0602-05/Cipocok Jaya Lettu Caj (k) Susanti Meninjau Demplot dan memimpin langsung penanaman padi di lahan Demplot ketahanan Pangan Aplikasi Bios-44 yang dikelola oleh Koramil 0602-05/Cipocok Jaya Kodim 0602/Serang di areal persawahan yang berlokasi di Kelurahan Banjar Agung, Kecamatan Cipicok Jaya, Kota Serang Provinsi Banten, Minggu (15/01/2023).

Ikut serta dalam penanaman Padi bersama Pasi teritorial Kodim 0602/Serang, Danramil 0602-05/Cipocok Jaya, Anggota Babinsa dan bersama Poktan Jabon Adiasa Mandiri.

Dalam keterangannya Pasi Teritorial Kodim 0602/Serang Mayor Chb Dandi mengatakan, kegiatan tanam padi kali ini di lahan Demplot ketahanan pangan Bios 44 yang dikelola oleh Koramil 0602-05/Cipocok Jaya dengan tujuan untuk mendukung program pemerintah dalam bidang pertanian serta untuk mewujudkan ketahanan pangan. 



Editor : Mahesa Apriandi

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network