"Apa yang terjadi saya kaget 2017 itu saya ditelponin beberapa orang yang saya ga kenal bahkan. Kurniawan di belakang loe siapa," katanya.
Orang yang menelepon tersebut, lanjut Kurniawan, menawarkan sejumlah suara dengan imbalan rupiah.
"Dia bilang saya bisa dapetin sekian suara. Saya merasa saya kalah itu pasti modal kebaikan aja," katanya.
Abraham Samad terpancing melempar pertanyaan soal pemilihan Ketua Umum PSSI yang disebut selalu diwarnai praktek curang. Lelaki kelahiran Magelang, Jawa Tengah, itu menegaskan bahwa kecurangan pemilihan Ketua Umum PSSI pasti ada.
Editor : Mahesa Apriandi
Artikel Terkait