Ali Ridho Senator Muda Banten, Soroti Kinerja Pemprov Banten

Esa Budaya
Ali Ridho Senator Muda Banten Bersama Warga di Kota Serang, Minggu(02/07/2023)

SERANG, iNewsBanten - Anggota Dewan Perwakilan Daerah (DPD) Republik Indonesia (RI) Provinsi Banten Tb. Ali Ridho Azhari mengkritisi kinerja Pemprov Banten.

Soal pemanfaatan anggaran yang telah digunakan, Diantaranya terkait fungsi Banten Internasional Stadium.

Sejak diresmikan pada Mei 2022 lalu oleh Gubernur Banten periode 2017-2022 Wahidin Halim, Stadion Internasional Banten atau Banten International Stadium (BIS) belum dapat digunakan oleh masyarakat umum.

" Lebih baik anggaran besar dialokasikan seperti BIS yang mencapai 1 Triliun dialihkan ke anggaran yang berbasis kepentingan masyarakat seperti kesehatan dan pengembangan UMKM," ujarnya Minggu, (02/07/2023).

Ali Rido menekankan kepada pemprov Banten agar melakukan yang melimpah di Provinsi Banten perlu dimaksimalkan sebagai sarana investasi. 

Selain itu, ia juga menyarankan kepada Pemprov Banten untuk mengoptimalkan potensi yang ada di daerah baik di Kota maupun pelosok Desa

Editor : Mahesa Apriandi

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network