Hidangan Khas Bangka Kembung Betelok, Lezat dan lni Resepnya

Syifa Fauziah
Hidangan dan Resep Kembung Betelok (Foto: aladinmall)

JAKARTA, iNewsBanten
Hampir di seluruh wilayah di Indonesia memiliki hidangan khas dengan citarasa yang lezat, sebut saja seperti Bangka yang punya kembung betelok. Beruntungnya, kita tinggal di Indonesia yang kaya akan kulinerny. Ikan kembung merupakan bahan utama untuk membuat hidangan ini. Tak hanya lezat, kembung betelok juga memiliki sejumlah nutrisi yang bermanfaat bagi tubuh. Selain itu, filosofi dibalik nama makanan ini juga cukup unik.

Filosofi Dibalik Nama Kembung Betelok
Kembung betelok memiliki arti kembung bertelur. Mengapa demikian? Hal ini dikarenakan ikan kembung akan menjadi gemuk seolah-olah terlihat seperti bertelur setelah isinya dikeluarkan, dibumbui, lalu dimasukkan lagi. Tekstur ikan kembung ini akan menjadi lebih halus sehingga cocok untuk dikonsumsi anak-anak. Membuat kembung betelok ini juga tidak sulit, Anda cukup mengikuti resep berikut ini.

Resep Kembung Betelok Bangka

Bahan Utama:

Editor : Mahesa Apriandi

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network