Yuk Simak Apa Saja Barang yang Bisa Digadaikan di Pegadaian

Denis Anugrah/Mg5
Foto: ilustrasi pegadaian (tangkapan layar).

iNews Banten - Pegadaian menjadi salah satu cara untuk mendapatkan dana cepat, dengan menjadikan barang berharga atau juga surat berharga sebagai jaminan. Daftar barang yang bisa digadaikan di Pengadaian.

Barang yang bisa digadaikan di Pegadaian adalah jenis barang yang memiliki nilai jadi barang yang mudah busuk, barang terlarang, atau barang berbahaya yang mudah terbakar tidak bisa digadaikan.

Jenis barang yang bisa digadaikan di Pegadaian
Emas. Sudah tidak heran lagi, bahwa Emas adalah barang yang bisa digadaikan. Emas merupakan komoditas berharga yang bersifat universal.



Editor : Mahesa Apriandi

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network