Ini Alasannya Guru Besar Unsoed Ikut Bicara Kemunduran Demokrasi

Elde Joyosemito
Foto: Korlap Putra Soedirman Menggugat Prof Hibnu Nugroho.(Tangkapan layar)

iNews Banten - Mahasiswa dan alumni menggelar dekalarasi Laskar Poetra Soedirman Menggugat dan puluhan guru besar bersama dosen.  Yang menarik, sebelumnya Rektor Unsoed Prof Akhmad Sodiq membuat video yang mengapresiasi kinerja Presiden Joko Widodo. 

Koordinator Lapangan Laskar Poetra Soedirman Menggugat Prof Hibnu Nugroho mengakui bahwa apa yang disampaikan oleh Rektor berbeda dengan aspirasi yang disampaikan para guru besar dan civitas akademika. 

“Kami berkumpul di sini untuk mengingatkan pemerintah. Memang berbeda dengan pernyataan Pak Rektor sebelumnya,”kata Prof Hibnu usai deklarasi Laskar Poetra Soedirman Menggugat di depan patung Jenderal Soedirman, Unsoed, Purwokerto pada Rabu (8/2/2024). Dikutip dari iNews.id.



Editor : Mahesa Apriandi

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network