DPRD Kabupaten Tangerang : DLHK Jangan Saling Lempar Dalam Atasi Permasalahan Sampah

wisnu
Deden Umardhani, anggota DPRD Kabupaten Tangerang

TANGERANG, iNewsBanten — Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tangerang terus menyoroti permasalahan sampah di wilayahnya yang kian tak terkendali. 

Anggota DPRD Kabupaten Tangerang dari Fraksi PDI-P, Deden Umardani menyebut Kepala Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan (DLHK) jangan melempar tanggung jawab dalam menangani sampah. 

Di mana, sebelumnya Kepala DLHK Kabupaten Tangerang Fachrul Rozi berstetmen di salah satu media dengan mengatakan dalam pembuatan TPS sementara itu adalah tugas Camat. 



Editor : Mahesa Apriandi

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network