Jelang Pilkada Serentak 2024, Panwaslu Kecamatan Anyar Gelar Rakernis

Chirul
Panwaslu Kecamatan Anyar Gelar Rapat Kerja Teknis Dan Tahapan Pengawasan Pemilihan Pilkada Serentak (Foto: Istimewa)

Masih ditempat yang sama ketua PPK Kecamatan anyar Hilman menambahkan, Pilkada bukan milik PPK tapi milik kita bersama, dan kita wajib mensukseskan serta mengawasi jalannya pesta demokrasi, kita akan disibukan dengan mencari daftar pemilih tambahan (DPTB) kontrol langsung kemasyarakat agar suara bisa trsalurkan, kordinasi dengan LO, dan saat sudah dilantik kpps nanti untuk saling mengingatkan jika ada kesalahan- kasalahan di lapangan, awal bulan kita akan siapkan logistik yang kita butuhkan.

"Rapat Kerja Teknis Panwaslu Kecamatan Anyar ini menunjukkan keseriusan dalam mempersiapkan Pilkada Serentak tahun 2024. Kolaborasi antar unsur dan peran aktif Paslon, PPK, serta masyarakat menjadi kunci keberhasilan dalam proses demokrasi, Semoga pelaksanaan Pilkada Serentak tahun 2024 dapat berjalan lancar dan sukses," tutupnya

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Editor : Mahesa Apriandi

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network