Atasi Penyakit di Tiap OPD, Wabup Pandeglang Iing Siap Berkantor di Masing-masing Dinas

Erdi
Iing Andri Supriadi, Wakil Bupati Pandeglang saat diwawancarai awak media di Kantor Pendopo Kabupaten Pandeglang.

"Pertama untuk mengetahui semua penyakit yang ada di masing-masing dinas, artinya penyakit ini harus didiagnosa, apa sih problemnya yang ada di dinas a, b, c, d, apa sih problemnya yang ada di dinas e, f, g, h, sehingga kita akan mencari bersama-sama solusi tersebut," pungkasnya.

 

Karena menurutnya, apapun yang ada di Kabupaten Pandeglang, entah itu pekerjaan yang baik ataupun yang kurang baik, akan menjadi tanggung jawab Pemerintah Daerah, baik itu Kepala Daerah maupun Wakil Kepala Daerah.

 

"Sehingga nanti kami akan mengadakan road show ke masing-masing dinas untuk lebih spesifik mengenai apa-apa saja yang ada kendala di masing-masing dinas," tegasnya.

Editor : Mahesa Apriandi

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network