Selain Travelling dan Berkebun, Ini Hal Wajib Dilakukan Orang Tua di Masa Emas Anak

SERANG, iNews Banten - Bermain di masa keemasan anak sangat penting untuk dilakukan orang tua. Apalagi jika si kecil memasuki usia toddler atau 18 hingga 24 bulan.
Ada banyak aktivitas yang dapat dilakukan oleh si kecil dan sangat beragam. Bukan hanya sekadar berjalan atau makan sendiri. Pada usia ini, anak akan mulai melompat, menari, melempar dan memanjat.
Karena itulah, waktu bermain si kecil dianggap sangat penting. Waktu bermain tidak hanya untuk melatih kemampuannya, tetapi juga menjadi media pembelajaran.
Selain memerhatikan kebutuhan nutrisi si kecil, penting untuk menciptakan kenyamanan pada si kecil di tengah aktivitasnya yang semakin beragam dan pergerakannya yang semakin aktif.
Editor : Mahesa Apriandi