get app
inews
Aa Text
Read Next : Ingin Tahu Apa Alasan Nyamuk Suka Mengisap Darah Manusia? Ini Jawabannya

Benarkah Nyamuk Lebih Suka Menggigit Orang Berbaju Hitam, Ini Faktanya

Sabtu, 20 Juli 2024 | 21:06 WIB
header img
Ilustrasi Nyamuk Mengigit. (Foto: istimewa)

SERANG , iNews Banten – Banyak pendapat yang menyebutkan warna gelap pada pakaian, khususnya hitam bisa mengundang nyamuk datang. Benarkah hal itu? Lantas apakah nyamuk lebih suka menggigit orang berbaju hitam, ini faktanya. 

Menurut penelitian menunjukkan memakai warna gelap (hijau, hitam, dan merah) membuat Anda lebih mudah dikenal. Sebab ketika nyamuk mencari inang untuk dimakan, lebih mudah bagi mereka melihat pakaian yang berwarna terang, gelap dan hitam.

Jika dibandingkan dengan pakaian yang berwarna lebih terang, lantas apakah warna lebih terang bisa terhindar dari nyamuk?

Sayangnya hal tersebut tidak mengusir nyamuk, hanya saja lebih menyembunyikan keberadaan Anda. Karenanya disarankan memilih warna yang lebih lembut seperti pastel, krem, atau bahkan putih demi menghindari gigitan nyamuk. .

"Pakaian berwarna terang lebih sulit bagi nyamuk untuk membidik, tetapi warna-warna ini tidak akan menghentikan nyamuk menggigit begitu mereka melihat Anda," kata musquitonix, dikutip Jumat (16/9/2022).  

Sehubungan dengan nyamuk, Kementerian Kesehatan memberikan tips agar terhindar dari gigitan nyamuk, khususnya nyamuk demam berdarah (DBD). Berikut cara menghindari infeksi virus dengue melalui gigitan nyamuk Aedes aegypti, di antaranya adalah:

mengganti kelambu di kamar tidur dan kasa pada setiap lubang ventilasi dan jendela

Menggunakan repellent atau obat oles anti nyamuk

Memakai baju lengan panjang dan celana panjang

Gambar 3M (Menguras, Menutup, Mendaur ulang)

Editor : Mahesa Apriandi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut