get app
inews
Aa Text
Read Next : Fenomena Snap Back Zone! Efek Kibasan Tali Putus yang Bisa Tewaskan Orang Seketika

Pasca Banjir Bandang Dan Longsor, Tagana Kabupaten Lebak dan Brimob Banten Buka Dapur Umum

Senin, 10 Oktober 2022 | 14:27 WIB
header img
Pasca Banjir Bandang Dan Longsor Di Lebak Selatan Tagana Kabupaten Lebak Bareng Brimob Banten Buka Dapur Umum

LEBAK, iNews Banten - Pasca Bencana banjir Bandang dan Tanah Longsor di 5 Kecamatan di Kabupaten Lebak Bagian selatan Pada Hari Minggu 09/10/2022 Tagana Kabupaten Lebak Bersma Brimob Polda Banten siapkan Dapur Umum bertempat di Kecamatan Bayah Senin (10/10/2022).

" Untuk hari ini kami bersama Brimob Polda Banten buka dapur umum untuk 4 kecamatan , di halaman Kantor kecamatan Bayah Ucap Iwan Hermawansah Kordinator Tagana Kabupaten Lebak.

Untuk persiapan Posko dan dapur umum Iwan Mengatakan akan Menerjunkan Sekurar 47 Tagana Lebak.

" Personil yang kita terjunkan untuk posko dan Dapur umum pasca bencan Sekitar 47 personil untuk Dapur Umum akan di Handel semua oleh Brimob Polda Banten," Ungkapnya.

Masih dikatakan Iwan pada Media Tagana Sendiri saat ini masih Fokus Melakukan Pendataan dan membantu masyarakat di 4 Kecamatan Bayah cilograng cibeber sebagian panggarangan.

'' Anggota kami hari ini di samping mempersiapkan posko dan Dapur umum bersama Brimob , kami masih fokus Membabtu Masyarakat Pasca Banjir Bandang dan melakukan pendatan pasilitas umum serta rumah warga yang mengalami kerusakan, " tambahnya.

Editor : Mahesa Apriandi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut