get app
inews
Aa Text
Read Next : Lapas Cilegon Raih Piagam Penghargaan Terbaik, Kategori Kehumasan dan Publikasi Tahun 2022

Berikut Cara Menulis Jurnal ilmiah yang Baik dan Benar Sesuai Kaidah

Rabu, 26 Juni 2024 | 03:59 WIB
header img
Ilustrasi. Cara membuat jurnal (freepik)

SERANG, iNewsBanten - Cara membuat jurnal yang efektif harus diketahui setiap mahasiswa. Apalagi nantinya, karya tulis tersebut akan dimuat dalam publikasi beserta tata cara ilmiahnya sebagai referensi.

Jurnal Itu Seperti Apa?

Jurnal ilmiah adalah majalah publikasi yang memuat KTI (Karya Tulis Ilmiah). Secara nyata, jurnal mengandung data dan informasi yang mengajukan iptek dan ditulis sesuai dengan kaidah penulisan ilmiah serta diterbitkan secara berkala. (Hakim, 2012).

Jurnal ilmiah adalah nama lain dari jurnal akademik. Sama seperti namanya, jurnal ilmiah harus berpegangan pada prinsip-prinsip ilmiah itu sendiri, dan biasanya jurnal ilmiah memiliki judul yang spesifik yang menyasar pada hasil penelitian terhadap disiplin ilmu tertentu.

Cara Membuat Jurnal Ilmiah bagi Pemula

Dikutip dari buku ‘Pedoman Penyusunan dan Penulisan Jurnal Ilmiah’ karya Adi Suprayitno, yang bersumber dari pxhere.com, berikut langkah pertama dalam membuat jurnal dan urutannya yang benar:

1.Membuat Judul Jurnal

Semua karya tulis ilmiah harus memiliki judul yang bagus dan jelas. Dengan begitu, pembaca akan dengan mudah mengetahui tema yang akan dibacanya.

Editor : Mahesa Apriandi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut