get app
inews
Aa Text
Read Next : Polisi Tangkap Komplotan Bajing Loncat Curi 1,7 Ton Gula di Cilegon

Jalur Mudik JLS-Pelabuhan Ciwandan, Waspada! Rawan Bajing Loncat

Minggu, 16 April 2023 | 20:15 WIB
header img
Jalur Mudik JLS Ciwandan Pelindo Waspada Rawan Bajing Loncat (foto istimewa)

CILEGON, iNewsBanten - Jalan Lingkar Selatan (JLS) jadi jalur mudik mobil truk pengangkut barang dan kendaraan roda dua menuju ke Pelabuhan Pelindo Ciwandan dengan kondisi macet di JLS, Komplotan bajing loncat leluasa menjalankan aksinya di malam hari, Komplotan bajing loncat tersebut menyasar truk ekspedisi pengangkut sembako dan minuman, yang sedang mengantri disepanjang jalan Lingkar selatan. 

Ada dua penggendara sepeda motor yang memepet dibelakang mobil truk, saya pikir dia pengendara motor pemudik dan saya pun tidak menduga dia itu komplotan bajing loncat, untuk kejadiannya itu sekitar pukul 06.00 WIB di dekat area PT Semen Jakarta, saya baru tahu bahwa truk nya disatroni bajing loncat, tapi masih beruntung barang muatannya tidak digondol semua, ya mungkin tepung terigu yang saya bawa itu berat,jadi tidak diambil semua,hanya sebagai saja yang mereka ambil," Ucap Saiful salah satu supir truk, Minggu (17/04/2023). 

Editor : Mahesa Apriandi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut