get app
inews
Aa Text
Read Next : Jelang Pilkada 2024, KPPS Lapas Cilegon Dilantik dan Dibekali Bimbingan Teknis

Petugas KPPS Panjat Pohon hingga Mendaki Bukit Saat Unggah Hasil Pemungutan Suara ke Sirekap KPU

Sabtu, 17 Februari 2024 | 17:33 WIB
header img
Perjuangan anggota KPPS di NTT mengunggah hasil pemilu ke Sirekap. (Foto: Ist)

"Kendala sinyal Sirekap Mobile ini terutama terjadi di wilayah Pacar, Macang Pacar, Kuwus, Ndoso, dan Welak. Petugas KPPS di sana harus foto Form Model C secara offline dan kemudian mencari sinyal untuk mengunggahnya," jelas Bheda.

Meskipun menghadapi berbagai kendala, Bheda mengapresiasi perjuangan para petugas KPPS di wilayahnya dalam menyelesaikan pengunggahan hasil pemungutan suara Pemilu 2024 ke Sirekap.

"Kami memberikan apresiasi kepada para petugas KPPS yang telah bekerja keras dengan kondisi geografis yang sulit, hujan, dan banjir. Mereka tetap berjuang sesuai ketentuan dan itu luar biasa," tutup Bheda.

 

 

 

Editor : Mahesa Apriandi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut