get app
inews
Aa Read Next : Penemuan Mayat di Pinggir Empang, Gegerkan Warga Badamusalam Kota Serang

Melawan Perubahan Iklim Teratai Institute Hadirkan Gerakan Menanam 1000 Mangrove

Minggu, 16 Juni 2024 | 10:02 WIB
header img
Antusiasme peserta dalam partisipasi gerakan menanam 1000 Mangrove.

KABUPATEN TANGERANG, iNewsBanten - Perayaan hari lingkungan hidup tahun 2024 yang diselenggarakan Non Goverment Organization (NGO) Teratai Institute dengan tema melestarikan alam, merawat pantai, menanam 1000 mangrove terlaksana dengan baik. 

 

Kegiatan tersebut dibuka oleh Drs. Muhamad Ilyas., M.Si kepala bidang konservasi dan sumber daya alam pada 15 Juni 2024 di Ketapang Urban Aquacukture, Kec. Mauk, Kab. Tangerang. 

 

Kegiatan tersebut diikuti oleh ratusan peserta terdiri dari pelajar, mahasiswa dan pemuda dari berbagai daerah di provinsi banten, kata Yanto Founder Teratai Institute kepada wartawan. 

Editor : Mahesa Apriandi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut