SERANG, iNewsBanten - Asam urat merupakan salah satu bentuk radang sendi yang ditandai dengan nyeri dan pembengkakan. Ada Cara menghilangkan sakit karena asam urat, kondisi ini disebabkan oleh penumpukan kristal asam urat dalam tubuh, yang terjadi akibat kadar asam urat dalam darah yang terlalu tinggi.
Biasanya penderita asam urat akan merasakan nyeri di bagian jempol kaki. Namun, tak jarang juga mereka akan merasakan sakit di area sendi seperti lutut, pergelangan kaki, pergelangan tangan dan siku.
Serangan asam urat dapat menyebabkan rasa sakit yang luar biasa, dan biasanya berlangsung selama satu hingga dua minggu. Ketika serangan asam urat kambuh, hal ini bisa sangat mengganggu aktivitas Anda sehari-hari.
Editor : Mahesa Apriandi