Manfaat kopi Untuk Kesehatan Tubuh Bisa Didapat Dengan Meminumnya Tanpa Gula

Sahlani
Manfaat kopi Untuk Kesehatan Tubuh Bisa Didapat Dengan Meminumnya Tanpa Gula (ilustrasi)

SERANG, iNewsBanten - Kopi menjadi salah satu minuman yang banyak dikonsumsi orang di berbagai belahan dunia lantaran sebagai sumber utama dari kafein.

Manfaat kopi untuk kesehatan tubuh bisa didapat dengan meminumnya tanpa gula. Manfaat minum kopi tanpa gula ternyata memberikan sensasi tersendiri dan tentu lebih menyehatkan.

Minum kopi tanpa gula diyakini sehat karena rendah kalori, lemak, dan karbohidrat. Para ahli menyarankan agar orang dewasa meminum kopi tanpa gula dua cangkir setiap hari, yaitu sekali di pagi hari setelah sarapan dan satu cangkir di malam hari.

Lantas apa saja manfaat minum kopi tanpa gula selain untuk kesehatan? Yuk simak ulasan berikut ini, dilansir dari berbagai sumber.

Editor : Mahesa Apriandi

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network