Lapas Kelas IIA Cilegon Perkuat Keimanan Warga Binaan, Saat Peringati Maulid Nabi Muhammad 1444 H

Chaerul
Kalapas Kelas IIA Cilegon Perkuat Keimanan Warga Binaan, Saat Peringati Maulid Nabi Muhammad 1444 H (foto Istimewa, -)

Sementara itu, dalam tausyiahnya, Ustad Unang Kosasih menjelaskan pentingnya bagi umat islam untuk meneladani Nabi Muhammad SAW. Sesuai dengan tema kegiatan perayaaan Maulid Nabi Muhammad 1444 H di Lapas Cilegon, yaitu "Teladani Nabi, Perbaiki Diri, Selamatkan Negeri.

"Kewajiban kita sebagai umat Islam untuk meneladani akhlak Rasulullah Muhammad SAW, karena selama hidupnya, beliau telah mencurahkan segenap jiwa raganya untuk menyelamatkan kehidupan manusia dari kesesatan," Ungkapnya. 

Perayaan Maulid Nabi diselenggarakan setiap tahunnya di Lapas Cilegon, Kegiatan ini turut menjadi tali silaturahmi sesama umat Islam, serta mengajarkan tentang kebaikan-kebaikan Islam," Tutupnya.



Editor : Mahesa Apriandi

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network