Berkeinginan Ciptakan Destinasi Wisata Bukit Gunturan, Suherman Lurah Grogol Cilegon Bangun Jembatan

Chaerul
Berkeinginan Menciptakan Destinasi Wisata Bukit Gunturan, Suherman Lurah Grogol Membangun Jembatan Secara Swadaya (foto Istimewa, -)

CILEGON, iNewsBanten - Pembangunan infrastruktur jalan dan jembatan adalah wewenang (PU) pekerjaan umum, tapi di Lingkungan Cikebel Atas ini sangat berbeda, pembangunan jembatan penghubung 3 Kelurahan, 1 Kelurahan Grogol 2 Kelurahan Pabean 3 Kelurahan Gerem, untuk pembangunan tersebut dibangun secara gotong royong swadaya masyarakat yang digerakkan langsung oleh Lurah Grogol, Jumat (16/12/2022). 

Suherman Lurah Grogol mengatakan kepada iNewsBanten, jadi saya tertarik dengan keindahan bukit Gunturan makaya saya berinisiatif untuk memperbaiki akses jalan menuju bukit tersebut, karena akses jalan ke bukit Gunturan ini kalau hari libur banyak komunitas sepeda yang melintasi jalan ini, kalau akses jalan menuju bukit Gunturan sudah bagus insyaallah perlahan-lahan ada Destinasi Wisata bukit Gunturan Kelurahan Grogol. 



Editor : Mahesa Apriandi

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network