BPS Catat Pengganguran di Indonesia Tembus 7,86 Juta Orang! Kenaikan Tahun ini Terbesar di Perempuan
Peningkatan ini didominasi oleh penduduk perempuan dibandingkan dengan tahun lalu. Persentase TPAK berdasarkan jenis kelamin tahun ini, untuk laki-laki sebesar 84,26% dan 54,52% untuk perempuan.
Sedangkan tahun lalu, TPAK pada laki-laki sejumlah 83,87% dan perempuan diangkat 53,41%. TPAK pada laki-laki hanya meningkat sebesar 0,39% di mana angka ini lebih kecil dibanding TPAK perempuan yang mencapai 1,11%.
Editor : Mahesa Apriandi
Artikel Terkait