Sementara itu Prof Dr. Ibnu Hamad Guru Besar Komunikasi UI mengatakan, Secara normatif, dari dulu sampai hari ini wartawan tidak boleh berpihak ke manapun. Namun, sekarang ini wartawan lebih takut kepada pemilik media ketimbang kepada ayah dan Ibunya, bahkan kepada Tuhannya.
"Saya melihat fakta di lapangan yang menunjukan, bahwa di dunia industri media di Indonesia banyak pemilik media yang terlibat politik, bahkan banyak Rekan-rekan wartawan yang menjadi tim sukses dan ini kan jauh dari peran seorang jurnalis merdeka," Tegasnya.
Editor : Mahesa Apriandi
Artikel Terkait