KPU Kabupaten Serang Distribusikan Logistik ke 14 TPS di Desa Domas

Jamroni
KPU Kabupaten Serang Distribusikan Logistik ke 14 TPS di Desa Domas

SERANG, iNewsBanten - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Serang mendistribusikan logistik ke 14 tempat pemungutan suara (TPS) di Desa Domas Kecamatan Pontang Kabupaten Serang, Selasa (13/02/2024).

Pantauan iNewsBanten di lokasi TPS, sekira pukul 17:30 KPU membagikan alat logistik Pemilu ke masing - masing di 14 TPS  se- Desa Domas, penyerahan alat logistik tersebut tanpa dihadiri komisioner, namun hal itu sudah diwakilkan oleh Pengawas Kecamatan (PANCAM) serta ketua PPS dan PTPS dan didampingi pengawasan dari TNI serta satu personil dan dari kepolisian 3 personil.

Hal itu dijelaskan oleh Ijah Faijah salah satu anggota pengawas tempat pemungutan suara (PTPS) kepada media bahwa pendistribusian logistik ke tiap-tiap TPS yang tersebar di 14 TPS sudah terlaksana, walau tidak dihadiri oleh komisioner, namun sudah diwakilkan oleh Pancam.



Editor : Mahesa Apriandi

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network