Upaya Meningkatkan Partisipasi Masyarakat KPU Kota Tangerang dan PPK Tangerang Menggelar Sosialisasi

Topan Bagaskara
Kegiatan sosialisasi menjelang Pilkada Serentak Tahun 2024 yang diikutsertakan oleh berbagai elemen masyarakat Kota Tangerang berlangsung di Aula Kecamatan Kota Tangerang, Sabtu, 27 Juli 2024.

Mora juga menambahkan jika sebelumnya KPU Kota Tangerang baru saja selesai melakukan pemuktahiran data pemilih oleh petugas pantarlih dengan menggunakan metode pencocokan dan penelitian terhitung sejak tanggal 24 Juni s/d 24 Juli 2024. 

“Setelah coklit dilakukan, nanti kami akan menetapkan data pemilih hasil pemutahkiran yang kemudian ditetapkan pada setiap Tingkatan. Mulai dari kelurahan dan kecamatan, lalu ditetapkan oleh KPU menjadi data pemilih sementara dari hasil perbaikan,” lanjut Mora.

Diketahui, ia mengatakan bahwa sebelumnya pada saat Pemilu 2024 kemarin angka partisipasi masyarakat dalam memilih hanya mencapai 81% dan berharap pada Pilkada serentak tahun 2024 yang diselenggarakan 27 November 2024 akan terjadi kenaikan angka partisipasi pemilih di Kota Tangerang. 



Editor : Mahesa Apriandi

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network