Pengusaha Lokal Rawa Arum Kota Cilegon : Selamat Kepada H. Robinsar - Fajar Sebagai Pemenang Pilkada

Mad Sari
Foto: Mahfud Hasan, Pengusaha Lokal Rawa Arum, Kecamatan Gerogol, Kota Cilegon, Banten.

"Hasil Pleno Rekapitulasi KPU kota Cilegon, pasangan calon Walikota dan Wakil Walikota Cilegon nomor urut 1 ini memperoleh suara terbanyak dengan 123.196 suara atau 50,56 persen," ujar Mahfud.

Sedangkan untuk pelantikan wali kota dan wakil walikota terpilih, Mahfud mengungkapkan jika menggunakan waktu maksimal dan berdasarkan jadwal yang sudah disusun secara nasional, maka pelantikan tahap berikutnya akan dilaksanakan pada tanggal 10 Februari 2025.



Editor : Mahesa Apriandi

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network