Bagi mereka yang terlambat bangun hingga mendekati waktu subuh, tetap disunahkan sahur meski hanya dengan segelas air putih saja. Karena dalam sahur itu ada barakah.
Agar sahur semakin afdol, perhatikan pula waktunya. Jangan sampai melebihi batas sehingga sudah masuk waktu Subuh yang berarti sudah mulai puasa.
Dikutip dari laman resmi Ditjen Bimas Islam Kementerian Agama, berikut jadwal imsakiyah untuk Banten pada hari kedua Ramadan 1446 H atau Minggu, 02 Februari 2025 Pukul 04.35 WIB
Editor : Mahesa Apriandi
Artikel Terkait