Padepokan Pencak Silat Pancasona Sabet Juara 1 Tunggal Putri di Pagelaran Seni Budaya 2025

Esa Budaya
Padepokan Pencak Silat Pancasona Sabet Juara 1 Tunggal Putri di Pagelaran Seni Budaya Pencak Silat 2025 Ponpes Miftahun Najah, Dokumentasi

SERANG, iNewsBanten– Prestasi membanggakan kembali ditorehkan oleh Padepokan Pencak Silat Pancasona dalam ajang Pagelaran Seni Budaya Pencak Silat 2025 yang diselenggarakan di Pondok Pesantren Miftahun Najah, Kecamatan Kramat Watu, Kabupaten Serang.

Pada kompetisi yang berlangsung penuh semangat dan nuansa budaya tersebut, salah satu pesilat andalan dari Padepokan Pancasona berhasil menyabet Juara 1 Kategori Tunggal Putri. Penganugerahan penghargaan diberikan pada Minggu, 25 Mei 2025, oleh panitia penyelenggara yang terdiri dari unsur pesantren dan tokoh pencak silat setempat.



Editor : Mahesa Apriandi

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network