Andra Soni Resmikan RSUD Labuan di Pandeglang, Sebelumnya Sempat Terbengkalai Belasan Tahun

Erdi
Andra Soni Gubernur Banten saat meresmikan RSUD Labuan bersama Bupati Pandeglang Raden Dewi Setiani bersama pejabat lainnya.

"Namun pada prinsipnya, pembangunan RSUD ini sifatnya berkelanjutan, maka secara perlahan kita kerjakan," sambungnya.

 

Di tempat yang sama, Kepala Dinkes Banten, Ati Pramudji Hastuti mengklaim, untuk kelengkapan RSUD Labuan ini, mulai dari Sumber Daya Manusia (SDM), sarana dan prasarananya maupun alat kesehatannya sudah lengkap.

 

"Bahkan RSUD Labuan ini audah terakreditasi. Jadi, RSUD ini begitu operasional sudah terakreditasi. Artinya, kita sudah siap mutu sesuai dengan standar nasional," ucapnya.

 

Kemudian lanjut dia, sistem layanan rujukan di RSUD Labuan ini sudah terbangun kepada seluruh rumah sakit yang ada di Banten, dalam sistem rujukan yang ada.

Editor : Mahesa Apriandi

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network